Titi Sjuman Gugat Cerai Wong Aksan

Written By bopuluh on Minggu, 03 Februari 2013 | 21.05

JAKARTA, KOMPAS.com -- Rumah tangga yang dibangun oleh artis peran, model sekaligus drummer Titi Sjuman (31) dengan penabuh drum Wong Aksan (42) terancam karam. Perkawinan yang terkesan jauh dari gosip miring itu rupanya menyimpan duri. Titi melayangkan gugatan cerainya melalui Pengadilan Agama Jakarta Selatan (PA Jaksel).

Humas PA Jaksel, Ida Noor, menerangkan bahwa gugatan cerai Titi sudah terdaftar sejak 31 Januari 2013 dengan nomor 286/Pdt.G/2013/PAJS.

"Ya, benar, atas nama Titik Handayani binti Idam Radjo Bintang dan Sri Aksana Sjuman bin Sjuman Djaya," kata Ida ketika dihubungi melalui telepon genggamnya oleh sejumlah wartawan, Senin (4/2/2013).

Aksan menikah dengan Titi pada 15 Agustus 2004 di Masjid Al Azhar, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Dari perkawinan itu, mereka punya satu anak.

Berkait dengan gugatan cerai tersebut, dari pasangan itu belum bisa diperoleh keterangan.


Anda sedang membaca artikel tentang

Titi Sjuman Gugat Cerai Wong Aksan

Dengan url

http://inadequatechildnutrition.blogspot.com/2013/02/titi-sjuman-gugat-cerai-wong-aksan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Titi Sjuman Gugat Cerai Wong Aksan

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Titi Sjuman Gugat Cerai Wong Aksan

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger